Wednesday, April 25, 2018

Sekilas Penelitian

Daftar Isi Penelitian ...

Setiap sesuatu itu dibentuk dengan dua hal. Secara mental (hati dan pikiran) dan diimplementasikan dalam dunia nyata.  Sebelum melakukan penelitian perlu didahului dengan rancangan penelitian. Pada tahap ini peneliti menentukan objek yang akan diteliti karena memiliki permasalahan (hipotesis), jenis penelitian, mempelajari literatur, hubungan antara input dan input, alat ukur & responden penelitian, kesimpulan, biaya dan lama penelitian.  Rancangan ini sangat menentukan keberhasilan sebuah penelitian.

Penelitian mirip dengan sebuah project yang memiliki proses untuk memutuskan apa yang diteliti, melakukan perencanaan penelitian dan melaksanakan penelitian.  Menulis proposal penelitian merupakan hal yang penting karena penelitian harus disetujui untuk dilaksanakan dan didanai.


Kebanyakan dari kita melihat penelitian sebagai sesutu yang sulit dan rumit.  Padahal penelitian itu sesuatu yang mengasyikan. Memang pada penelitan kita harus membuatnya lebih rinci dan perlu dirancang terlebih dahulu agar berjalan dengan baik.  Sebenarnya semua hal dalam kehidupan perlu yang namanya perencanaan.  Dengan membuat perencaanaan implementasi yang baik diharapkan hasil akhir yang baik pula.  Perencanaan dalam penelitian itu disebut rancangan penelitian.

Secara umum rancangan penelitian meliputi : penentuan tujuan yang spesifik, pembuatan hipotesis, strategi dan rasionalisasi, perancangan percobaan, pembuatan metode, analisa hasil penelitian dan kendala yang dihadapi serta alternatifnya.  Struktur yang digunakan dalam merancang penelitian ini sangat bervariasi tergantung oleh jenis penelitian yang dilakukan.  Dengan memahami tujuan penelitan juga dapat mendorong kita merancang penelitian dengan baik.  Tulisan ini mambahas serba-serbi terkait dengan rancangan penelitian.


Links :
  1. Cara Membuat Pebelitian Yang Baik dan Benar
  2. Apa itu Rancangan Penelitian, Mengapa?
  3. Pengertian, Sistematika & Contoh Rancangan Penelitan
  4. Rancangan Penelitan
  5. Rancangan Penelitian Ilmiah
  6. Sepuluh langkah merancang penelitian pdf 
  7. Research Design Tutorial CIRT 
  8. Research Design Writing Guide USC Edu
  9. Research Methodology Ranjit Kumar Google Book
  10. Bagaimana Merancang Sebuah Penelitian
  11. Sistematika dan Rancangan Penelitian
  12. Link Lainnya 

1 comment:

  1. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete